dcsimg

Aktifitas owa jawa

Image of therapsid

Description:

Summary[edit] Description: Bahasa Indonesia: Lutung budeng atau yang sering di kenal dengan nama owa jawa ini adalah hewan yang masuk dalam daftar hewan yang di lindungi. Beberapa spesies ini berada di daerah hutan Taman Hutan Lindung Raya ( TAHURA ) Mojokerto. Spesies ini yang memiliki nama latin Trachypithecus Auratus Auratus,mereka adalah hewan yang beraktifitas disiang hari untuk mencari makanan. Disayangkan karena hewan yang cantik ini harus sering menjadi perburuan liar. Perburuan liar ini disebabkan maraknya kasus jual beli & keyakinan bahwa budeng memiliki khasiat apa bila di konsumsi. Sedikit penjelasan dari saya mohon maaf apabila ada salah kata. Date: 22 May 2021, 15:13:59. Source: Own work. Author: Mas kumbang.

Source Information

license
cc-by-sa-3.0
copyright
Mas kumbang
creator
Mas kumbang
original
original media file
visit source
partner site
Wikimedia Commons
ID
7daf53fba06401340828517ae161b9ad